Pasang Kotak Komentar Facebook Di Blog
Untuk memasang kotak komentar facebook di blog cukup sulit , untuk itu simak baik-baik tutorial pasang komentar facebook di blog .1. Anda harus terlebih dahulu membuat aplikasi anda terlebih dahulu , untuk itu silahkan masuk ke akun facebook anda .
2. Lalu buka link ini Facebook developer page
3. Setelah membuka link tersebut anda akan dibawa ke link setup membuat aplikasi , yang belum verifikasi account akan muncul gambar seperti ini :
4. Setelah terverifikasi anda masuk ke link di nomor 2 tadi sehingga muncul gambar seperti ini
Isikan nama situs , url situs jangan lupa tambahkan Backslash " / " di belakang Ulr , lalu lokasi , contoh :
Site name : tutorial blog
Url site: http://juntenxblog.blogspot.com/
Lokasi : indonesia
Lalu tekan create
5. Lalu anda akan dibawa ke tempat aplikasi
6. Setelah itu yang anda butuhkan adalah nomor App ID/API Key .
Setelah anda membuat aplikasi untuk plugin kotak komentar facebook , silahkan lihat langkah selanjutnya .
Pasang comment box facebook
Untuk memasang box comment facebook di blog anda terlebih dahulu untuk log in di akun blogger anda lalu Silahkan Menuju Layout ( Rancangan )> Edit HTML dan check Expand Widget Templates. Lalu cari code berikut:
<data:post.body/> (untuk setiap template berbeda-beda posisi code itu , untuk yang telah memasang read more silahkan cari kode seperti itu yang kedua)
Pasang script berikut ini dibawah kode tadi
Ganti tanda xxx dengan App ID/API Key yang telah anda buat sebelumnya , lalu tekan simpan dan lihat hasilnya.
Cukup mudah bukan untuk pasang kotak komentar facebook pada blog , silahkan bila anda masih kebingungan dengan cara buat kotak komentar facebook maupun cara pasang komentar facebook untuk berkomentar.
0 komentar:
Posting Komentar